Sandiwartanews.com

Menggali Realita, Menyajikan Fakta

Kategori: Berita Daerah

ternak
26 Agustus 2025

Sandiwartanews.com – KUNINGAN – Suasana Desa Kutamandarakan, Kecamatan Maleber, Kabupaten Kuningan, mendadak heboh setelah seekor macan tutul jantan ditemukan masuk ke bangunan bekas Balai Desa. Hewan liar berusia sekitar tiga tahun itu membuat warga panik sebelum akhirnya berhasil diamankan oleh tim gabungan, Selasa (26/8/2025). Bupati Kuningan, Dr. H. Dian Rachmat Yanuar, M.Si., yang meninjau langsung […]